DANA ABADI YAYASAN PABU (PUNDI AMAL BAKTI UMMAT)

MAKASAR, KOTA JAKARTA TIMUR, DKI JAKARTA

Funding Progress

Wakaf Uang Abadi Data Wakaf Uang
Wakaf Uang Terkumpul Rp 10.500.000
Target Wakaf Uang Rp 2.500.000.000
Wakaf Uang Kolektif Data Wakaf Uang
Wakaf Uang Terkumpul Rp 9.500.000
Target Wakaf Uang Rp 2.500.000.000
Total Wakaf Uang TerWa'dkan Rp 521.785.714
Target Wakaf Uang Rp 2.500.000.000
Wakaf Uang Berjangka Data Wakaf Uang
Wakaf Uang Terkumpul Rp 0
Target Wakaf Uang Rp 1.500.000.000

Estimasi Wakaf Uang Terkelola
Rp 10.500.000
Estimasi Hasil Pengelolaan Wakaf Uang Tersalurkan
Rp 477.386
Wakaf Sekarang

Deskripsi

05 July 2022

 Membantu pemerintah dalam rangka mengurangi kenakalan remaja yang ada di Jakarta khusus nya di wilayah Jakarta Timur yang angka kenakalan remajanya cukup tinggi dengan melaksanakan kegiatan keagamaan yang positif dan memperkenalkan Al Qur'an sejak dini sehingga terwujud generasi yang cinta kepada Al Qur'an.

Angka kriminalitas yang tinggi di Jakarta Timur diakibatkan angka kemiskinan yang tinggi . PABU dengan program pemberdayaan ekonomi masyarakat akan memberikan pelatihan dan pendampingan kegiatan ekonomi kepada masyarakat sehingga mereka memiliki kegiatan yang positif dan dapat menurunkan angka kriminalitas.

Berdasarkan Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Kemensos RI tercatat ada 8.163 keluarga dikecamatan Makasar yang menerima bantuan sosial dari pemerintah. Hadirnya PABu diharapkan mampu menjembatani antara muzakki dan mustahik sehingga mampu membantu meningkatkan taraf hidup masyarakat.

Selengkapnya

Informasi Nazhir

DANA ABADI YAYASAN PABU (PUNDI AMAL BAKTI UMMAT)
YAYASAN PUNDI AMAL BAKTI UMMAT (PABU) Akun telah terverifikasi

Ahmad Fadillah Sutarno, S.Mn / Phone: 0811819339 / Email: tabarrucard@gmail.com

Bentuk Badan Hukum Yayasan
No Registrasi Nazhir Wakaf Uang 3.3.00260
Kegiatan Utama SOSIAL
Penanggung Jawab Ahmad fadillah Sutarno, S.Mn
Kontak (WA/GSM) 0811819339
Website tabarrucard.com
Alamat Jl. Raya Ratna Rt 03/02 No. 84 D Kel. Jati Kramat, Kec. Jati Asih, Kota Bekasi Jawa Barat 17421

Informasi LKS PWU

BTN Syariah
Nomor Registrasi LKS PWU -
Alamat -
Ada Pertanyaan?
Kami menggunakan cookies untuk memberikan anda pengalaman yang lebih baik dan untuk menganalisa lalu lintas situs.